Visi Misi dan Tujuan

Visi Misi dan Tujuan

VISI dan MISI

Terwujudnya kesejahteraan masyarakat Kota Surakarta yang maju dan mandiri melalui pembangunan Bidang Ketenagakejaan dan IKM yang bertumpu pada teknologi dan budaya

  1. Mewujudkan komoditi IKM yang unggul
  2. Mewujudkan daya saing komoditi IKM melalui produktivitas yang tinggi, sertifikasi dan inovasi
  3. Mewujudkan SDM ketenagakerjaan yang kompeten, membuka akses kesempatan kerja dan memfasilitasi penempatan transmigran, sehingga tenaga kerja lebih berproduktivitas
  4. Mewujudkan hubungan industrial yang harmonis, meningkatkan kesejahteraan pekerja dan jaminan sosial pekerja yang baik
Menu
×